Bisnis Sampingan Modal Kecil untuk Karyawan
Bisnis Sampingan Modal Kecil untuk Karyawan - Bekerja di perusahaan
dengan gaji tetap dan tunjangan pasti sangat diminati semua orang. Mereka mengganggap
bahwa bekerja di kantor lebih menyenangkan di banding di lapangan. Tapi,
beberapa pekerja kantoran bisa jenuh bahkan bosan dengan rutinitas yang ada. Tidak
semua pekerjaan memberi gaji cukup untuk memenuhi semua kebutuhan hidup.
Jika sudah
berkeluarga, Kebutuhan sangatlah banyak mulai dari pendidikan, bahan pokok
seperti makanan dan pakaian. Oleh karena itu, kepala keluarga harus bekerja
keras menghasilkan uang lebih. Jika masih kurang, maka harus mencari alternatif
penghasilan tambahan dengan membuka bisnis sampingan bermodal kecil.
Ide Bisnis sampingan dengan modal kecil
- Jasa Service
- Jasa Kursus
- Angkringan
- Warung Lesehan
Ternyata banyak
peluang usaha sampingan yang bisa di jalankan oleh karyawan. Dengan memanajemen
dengan baik, bisnis sampingan pun bisa mendatangkan keuntungan sekaligus
menambah penghasilan pekerjaan utama. Selamat berbisnis sampingan.
Posting Komentar untuk "Bisnis Sampingan Modal Kecil untuk Karyawan"